NOVA.id – Jika selama ini kita hanya mengkonsumsi madu sebagai pelengkap makanan atau minuman, kita sesungguhnya merugi.
Ada banyak hal yang bisa kita lakukan dengan madu, tak melulu dimakan atau diminum. Ini beberapa diantaranya manfaat lain dari madu.
1. Pelembap ideal
Hangatkan sedikit madu dalam panci sampai cair tambahkan wewangian lavender, lalu tutup selama seminggu. Masukkan ke dalam botol dan beri wewangian.
Baca Juga : Tetangga Buka Sifat Asli Mulan Jameela dan Ahmad Dhani: Nggak Ngobrol
2. Kondisioner sempurna
Madu dapat digunakan sebagai pengganti kondisioner yang biasanya kita pakai.
Tambahkan 1 sendok makan madu ke sampo atau masker rambut. Atau campur madu dengan minyak zaitun dan oleskan pada rambut yang sudah dicuci. Biarkan selama 20 menit dan bilas.
3. Obat mabuk
Madu merupakan tonik alami yang membantu menyingkirkan rasa yang tidak menyenangkan. Tambahkan dua sendok makan madu ke segelas air.
Baca Juga : Dikawal 6 Pria Berbadan Tegap, Mulan Jameela Jenguk Ahmad Dhani di Rutan Medaeng Sidoarjo
Minum di pagi hari dan akan mempercepat metabolisme tubuh kita hingga merasa jauh lebih baik. Madu membantu menghilangkan racun dari tubuh kita.