Meski seorang supir, Sahroni kerap mendengar saat bosnya berbicara tentang pekerjaan yang membuatnya perlahan mengerti dan mulai belajar.
Baca Juga : Dikenal Jadi Juri yang Tegas, Ini 6 Fakta Chef Renatta: Kekasih Vokalis Band hingga Punya Suara Bagus
"Bos gua dulu nggak bisa nyupir dan selalu bekerja via telepon kepada anak buahnya, dan gua selalu mendengar.
Bos gua dulu doyan mabok, jadi pada saat dia mabok di salah satu club, dia nggak pulang, gua lah yang ngerjain itu (pekerjaan bos)," ujar Sahroni.
Pengusaha sukses ini berpesan untuk tidak memandang rendah orang lain karena nasib bisa saja berubah di masa depan dengan usaha keras. (*)