Cegah Penularan Virus Corona dengan Rajin Cuci Tangan dan 4 Hal Sederhana Ini!

By Presi, Jumat, 7 Februari 2020 | 10:30 WIB
Cegah Penularan Virus Corona dengan Rajin Cuci Tangan dan 4 Hal Sederhana Ini! ()

3. Tutup mulut ketika bersin atau batuk

Ketika bersin atau batuk, kita harus menutup mulut kita.

Namun, selah menutup mulut dengan tangan, pastikan kita mencuci tangan dengan bersih.

Baca Juga: Sering Kali Memimpikan Orang yang Sama saat Tidur, Benarkah Pertanda Jodoh? Ini Jawabannya Menurut Ahli!

Ketua Umum Pengurus Pusat Perhimpunan Dokter Paru Indonesia, DR. Dr. Agus Dwi Susanto menyarankan agar kita menutup mulut menggunakan lengan daripada menggunakan telapak tangan.

Jika kita menggunakan telapak tangan, mungkin saja kita bisa menularkan virus corona saat berjabat tangan dengan orang lain.

Baca Juga: Jangan Ragu Lakukan Pinjaman Online jika Sudah Lakukan Tips Ini!