Jadi Sumber Antioksidan yang Bisa Remajakan Kulit, Begini Cara Membuat Semangka Jadi Masker Wajah

By Alsabrina, Senin, 24 Februari 2020 | 09:00 WIB
Masker wajah dari semangka (Istock)

NOVA.id - Ada beragam buah yang bukan cuma enak dimakan tetapi juga mampu mengatasi masalah kulit.

Salah satunya adalah buah semangka.

Diketahui jika buah menyegarkan ini memiliki sekitar 90 persen air yang membantu mempertahankan kelembapan alami kulit.

Baca Juga: Skin Care untuk Samarkan Pori-Pori Wajah Terlalu Mahal? Yuk, Buat Masker dari Bahan Alami Saja!

Menjadi sumber antioksidan, semangka juga mampu membantu meremajakan kulit dan memperlambat proses penuaan.

Lalu bagaimana memanfaatkan semangka untuk merawat kulit.

Melansir Boldsky, buah ini bisa dibuat sebagai masker wajah.

Baca Juga: Musim Hujan Bikin Kulit Kering? Atasi dengan Masker Apel Buatan Sendiri Ini yuk!