Sering Keramas? Ternyata Ada Dampak Buruk dari Mencuci Rambut Setiap Hari

By Alsabrina, Sabtu, 11 April 2020 | 22:00 WIB
Mencuci rambut (iStockphoto)

 

5. Sebabkan ujung rambut bercabang

Keramas setiap hari akan membuat ujung rambut bercabang dan pecah-pecah.

Hal ini karena minyak alami rambut yang hilang.

Tentu saja hal ini bukanlah masalah yang sepele karena rambut akan terlihat rusak dan kusam.

Baca Juga: 5 Kesalahan yang Sering Kita Lakukan Ini Memicu Rambut Jadi Rusak

Nah Sahabat NOVA, jadi jangan keramas setiap hari ya!

Disarankan untuk mencuci rambut setiap dua hari sekali. (*)

 

Sahabat NOVA, jangan sampai ketinggalan berita dan informasi terbaru dan menarik soal selebriti dan dunia perempuan di Tabloid NOVA, ya. Dapatkan edisi terbarunya dengan berlangganan, tinggal klik di sini.