Terharu karena Beres Baju Sendiri, Nia Ramadhani Sesumbar Dirinya Selalu Dimanja Hingga Tak Bisa Apa-Apa

By Alsabrina,None, Minggu, 4 Oktober 2020 | 07:00 WIB
Nia Ramadhani dan ibunya (dok. instagram/niaramadhanizers)

"Pasti orang ngelihatnya kayak, beresin baju sendiri aja kayak bangga. Enggak ada masalah karena emang gue enggak biasa," lugas Nia.

Ia lalu menunjukkan foto-foto yang diambilnya saat membereskan busana yang akan dibawa dibantu dengan asisten rumah tangganya.

"Jadi kan lagi milih-milih sepatu kan, ini maksudnya milihin ini, entar yng masukin ke koper si embak," ungkap Nia.

Baca Juga: Nia Ramadhani Dicap Matre Gegara Perjanjian yang Dibuat Sebelum Menikah dengan Ardi Bakrie: Sanggup, Ya Udah!

"Aku siapin juga dress buat There sama Prita sama Kak Gita, gila enggak lo."

"Pokoknya semuanya aku beresin sendiri kita lihat ya," lanjutnya.

Nia pun menyusul asistennya, There, dan menghampiri tempat kopernya diletakkan.

Baca Juga: Jarang Diketahui Publik, Ternyata Paras Cantik Nia Ramadhani Berasal dari sang Nenek yang Asli Belanda