3. Rambut lurus atau bergelombang
Rambut halus seringkali melelahkan untuk dirawat.
Kunci utama untuk memiliki rambut lurus atau bergelombang yang terawat dengan baik adalah dengan sering membentuk ulang tanpa memotong terlalu banyak.
Untuk hasil terbaik, potong rambut setiap 10 minggu atau 3 bulan sekali agar rambut tetap rapi.
Baca Juga: Panas Matahari Bikin Rambut Rusak, Contek Cara Tyna Kanna Mirdad Ini
4. Rambut tebal
Rambut tebal lebih "pemaaf" karena tidak perlu potong rambut untuk waktu yang lama.
Namun untuk hasil yang lebih baik, kita bisa melakukan potong rambut setiap 6 bulan sekali.
Baca Juga: Jika Lihat Tanda-Tanda Ini di Rambut, Berarti Harus Segera Potong