7 Fakta Sungai Aare, Lokasi Hilangnya Anak Sulung Ridwan Kamil

By Presi, Jumat, 27 Mei 2022 | 17:33 WIB
Sungai Aare di Swiss. (IG | Google)

7. Arus yang cukup deras

Sungai Aare memiliki arus cukup deras dan air yang dingin.

Sehingga, berenang di Sungai Aare sebaiknya dilakukan oleh seseorang dengan kemampuan berenang yang baik.

Orang yang ingin berenang di sana juga dianjurkan agar mendengar saran dari penduduk setempat.

Baca Juga: Keren! Prilly Latuconsina Masuk Daftar Forbes 30 Under 30 Asia 2022

 

Penting bagi perenang di Sungai Aare untuk mengetahui lokasi yang aman untuk masuk dan keluar dari dalam sungai.

Selain itu, sebaiknya pengunjung mengetahui kondisi arus Sungai Aare.

Setelah hujan lebat, berenang tidak disarankan.

Pasalnya, arus sungai bisa lebih kuat bahakan bisa saja ada sejumlah dari pegunungan yang terbawa air.

Baca Juga: Niki Ceritakan Awal Mula Berteman dengan Lisa Blackpink, Berawal dari DM: Dia Ngefans

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)