Berikut Makanan yang Cocok Pendamping Diet Sehat untuk Menghilangkan Jerawat

By Widyastuti, Minggu, 12 Februari 2023 | 12:01 WIB
Makanan yang Cocok Pendamping Diet Sehat untuk Menghilangkan Jerawat (Freepik)

NOVA.id - Makanan yang cocok jadi pendamping diet sehat untuk menghilangkan jerawat ternyata perlu diperhatikan.

Makanan yang kita makan bisa memengaruhi timbulnya jerawat, maka dari itu diet sehat untuk menghilangkan jerawat bisa kita mulai cobanya.

Apa saja makanan yang cocok jadi pendamping diet sehat untuk menghilangkan jerawat

Dilansir dari Healthline, mengonsumsi makanan rendah glikemik yang terbuat dari karbohidrat kompleks dapat mengurangi risiko timbulnya jerawat.

Karbohidrat kompleks sendiri ditemukan dalam makanan berikut ini:

Baca Juga: Cara Menghilangkan Permen Karet yang Nempel di Baju, Gunakan Bahan Ini

Makanan yang mengandung bahan-bahan berikut ini juga dianggap bermanfaat bagi kulit:

Beberapa pilihan makanan yang ramah untuk kulit meliputi:

Baca Juga: Diet Sehat untuk Menghilangkan Jerawat, Bagaimana Caranya?

 

Namun, perlu diingat Sahabat NOVA jika tubuh setiap orang berbeda, dan beberapa orang mendapati bahwa mereka akan lebih banyak jerawat ketika makan makanan tertentu.

Di bawah pengawasan dokter, bereksperimenlah dengan diet Sahabat NOVA untuk mengetahui mana yang paling cocok untuk dilakukan.

Selalu pertimbangkan alergi atau sensitivitas makanan yang mungkin dimiliki saat merencanakan diet. (*)