Dahi Benjol? Ini Cara Menghilangkan Dahi Benjol Cuma dengan Satu Bahan

By Maria Ermilinda Hayon, Sabtu, 10 Juni 2023 | 15:05 WIB
Dahi benjol, jangan panik. Pakai cara menghilangkan dahi benjol dengan lidah buaya aja (VladimirFLoyd)

 

NOVA.ID - Tanpa sadar terantuk benda keras bikin dahi benjol?

Harus segera diobati dan dicari cara menghilangkan dahi benjol agar tak makin memar atau malah menimbulkan bekas.

Jika tak berani memakai obat sebagai cara menghilangkan benjol karena perih.

Maka Sahabat NOVA bisa menggunakan cara menghilangkan benjol dengan satu bahan alami ini saja.

Ada beberapa bahan alami yang dapat membantu mengurangi benjolan di dahi.

Salah satu bahan alami yang dapat digunakan adalah lidah buaya atau aloe vera.

Berikut adalah langkah-langkah cara menghilangkan dahi benjol dengan lidah buaya.

1.Ambil selembar daun lidah buaya dan bersihkan dengan air.

2.Potong daun tersebut dan ambil gel dalamnya.

3.Oleskan gel lidah buaya langsung ke benjolan di dahi.

4.Biarkan gel lidah buaya meresap ke kulit selama sekitar 20-30 menit.

Baca Juga: Dahi Benjol Akibat Terbentur? Ini 4 Cara Menghilangkan Benjolan dengan Cepat