Inovasi Philips untuk Ibu Indonesia

By nova.id, Selasa, 24 Desember 2013 | 05:07 WIB
Inovasi Philips untuk Ibu Indonesia (nova.id)

Inovasi Philips untuk Ibu Indonesia (nova.id)

"Foto: Putri "

Pihak Philips memberi layanan spa dan jus cuma-cuma di setiap tempat yang disinggahi mobile van. Menurut catatan, kegiatan ini bisa merangkul 2000 ibu-ibu yang diharapkan bisa mendukung mereka dalam membina keluarga lebih baik.

Kami memahami pentingnya peran yang dijalankan ibu dan terus mengembangkan inovasi yang berfokus pada kebutuhan ibu Indonesia. Dengan cara itu mereka dapat merawat kesehatan dirinya dan keluarganya dengan lebih baik," jelas Chatrine Siswoyo, Corporate Communications Manager.

Apalagi setiap tempat, Philips juga menggelar talkshow Mom2Mom dengan narasumber  dr. Jovita Maria Melania Setiawan, SpKFR. Dokter dari RSMayapada berbagi tips kesehatan yang kerap dilupakan para wanita yang sibuk mengejar karier di kantor.  

"Karena ibu bekerja menghabiskan lebih banyak waktu di luar rumah, seringkali mereka tidak mendapatkan perawatan kesehatan yang dibutuhkannya," tutur Jovita.

Putri