Runner Up World Muslimah Foundation Berkunjung ke Turki

By nova.id, Senin, 2 Desember 2013 | 11:28 WIB
Runner Up World Muslimah Foundation Berkunjung ke Turki (nova.id)

Runner Up World Muslimah Foundation Berkunjung ke Turki (nova.id)

""

Meski Nahari Agustini, Dubes Indonesia untuk Turki sedang ada acara lain, namun sambutan rombongan ini sungguh istimewa. Menurut Mohammad Ichsan yang mewakili Nahari mengatakan bahwa kedatangan Runner Up 1 World Muslimah ke Turki sangat tepat.

"Mewakili Ibu Dubes yang hari ini sedang ada acara di Turki Bagian Timur, kami sangat berbahagia bahwa World Muslimah Indonesia bisa memberikan motivasi dan inspirasi bagi masyarakat muslimah dunia khususnya di Turki.Semoga kunjungan ini nanti berkesinabungan terlebih lagi pemerintah Turki saat ini mulai memberikan kebijakan bagi kaum muslimahnya untuk memakai hijab," ungkap Mohammad Ichsan.

Erni