Bahan:1 ekor ayam, potong 81 bh jeruk nipis, ambil airnya3 sdm minyak goreng3 cm lengkuas, memarkan2 btg serai, ambil putihnya, memarkan2 ¼ sdt garam2 sdm gula merah, sisir300 ml airminyak untuk menggoreng
Bumbu Halus:8 bh bawang merah5 siung bawang putih3 bh cabai merah besar5 bh cabai merah keriting5 bh cabai rawit merah1 sdt ketumbar1 sdt terasi8 sdm sambal terasi untuk pelengkap
Cara Membuat:1. Pukul-pukul ayam sampai memar. Lumuri ayam bersama air jeruk nipis. Diamkan 30 menit. Goreng sampai berkulit. Angkat.2. Panaskan minyak. Tumis bumbu halus, lengkuas, dan serai sampai harum. Tambahkan ayam. Aduk rata. Masukkan air, garam, dan gula merah. Masak sampai matang dan meresap.3. Bakar di atas bara sampai harum sambil sesekali dioleskan sisa bumbu. Sajikan bersama sambal terasi.
8 porsi 90 menit
Resep: Danni Setyotamtomo, Uji Dapur: Tim Uji Dapur Sedap Saji, Penata Saji: Naomi D. Purnomosari, Foto: Agustua Fajarmon/Sedap Saji