Ikan Kukus Bungkus Daun (Betawi)

By nova.id, Selasa, 20 Agustus 2013 | 05:40 WIB
Ikan Kukus Bungkus Daun Betawi (nova.id)

Bahan:500 g ikan bandeng segar2 bh cabai merah, potong 1 cm2 bh cabai hijau, potong 1 cm10 bh cabai rawit merah, utuh4 bh belimbing wuluh, potong-potong3 cm lengkuas, iris tripis2 btg serai, potong-potong4 lbr daun salamdaun pisang untuk membungkuslidi untuk menyemat

Bumbu Halus:8 bh bawang merah3 siung bawang putih2 bh cabai merah½ sdt lada½ sdt ketumbar3 bh kemiri1 sdt garam½ sdt gula pasir

Cara Membuat:1. Aduk rata ikan bandeng, bumbu halus, semua cabai, belimbing wuluh, lengkuas, serai, dan daun salam.2. Sendokkan adonan ke daun pisang. Bungkus dan semat dengan lidi.3. Kukus selama 45 menit, angkat, dan hidangkan selagi hangat.

30 porsi 50 menit

Resep: Erwin Kuditawati, Uji Dapur: Klub NOVA, Penata Saji: Wina Kusnadi, Foto: Fadoli Barbathully / NOVA