Hari Kemilau Indonesia

By nova.id, Sabtu, 1 Juni 2013 | 06:14 WIB
Hari Kemilau Indonesia (nova.id)

Hari Kemilau Indonesia (nova.id)

"foto: Dok Sun Silk "

Percaya  akan kilau rambut hitam sebagai kebanggaan wanita Indonesia itulah maka tak berlebihan jika Indriati mengatakan bahwa tanggal 30 Mei akan dijadikan Hari Kemilau Indonesia. Tentu saja, pada setiap tanggal 30 Mei tahun berikutnya, Indriati  berjanji akan tetap membuat event untuk memperingatinya. Semangat Indriati juga di dukung oleh Rieke Dyah Pitaloka , aktivis perempuan agar wanita Indonesia tetap mempertahankan cirri khasnya dan tetap berkepribadian Indonesia. "Saya adalah termasuk pendukung rambut hitam alamiah mungkin suara  saya ada dalam 4,6 juta orang itu," imbuh Rieke .

Masih menurut Indriati Lim ,'Melalui Hari Kemilau Indonesia, Sunsilk berharap agar wanita Indonesia  bisa terinspirasi  untuk tetap mempertahankan  rasa bangga akan identitas wanita Indonesia . Sehingga cirri khas wanita Indonesia tidak pudar dalam perkembangan tren kapanpun."

Erni