Bahan:3 sdm minyak untuk menumis2 cm lengkuas, memarkan1 btg serai, memarkan500 ml santan dari 1 btr kelapa250 gr udang, bersihkan10 bh cabai hijau, potong-potong100 gr kacang panjang, potong-potong100 gr timun, potong-potong1 bh tahu putih besar, potong-potong
Bumbu Halus:4 bh bawang merah4 bh cabai merah4 bh kemiri1 sdm ketumbar sangrai3 siung bawang putih½ sdt terasi½ sdt gula pasir1 sdt garam
Cara Membuat:1. Tumis bumbu halus, lengkuas, dan serai sampai harum.2. Tambahkan santan, masak sambil diaduk hingga mendidih. Masukkan udang, masak hingga berubah warna.3. Menjelang diangkat, masukkan cabai hijau, kacang panjang, dan timun.4. Tambahkan tahu, masak sampai matang.
Untuk 5 Porsi
Resep: Erwin Kuditawati, Uji Dapur: Klub Nova, Penata Saji: Popy Fitria, Foto: Ahmad Fadilah