Manohara Abaikan Gugatan Tengku Fachry (nova.id)
Manohara Abaikan Gugatan Tengku Fachry (nova.id)
"Pengacara flamboyan, Hotman, siap bantu Manohara (Foto: Okki) "
Manohara sendiri mengaku sejak awal tak berniat menghadiri sidang tersebut. "Dari awal Mano udah bilang enggak akan hadir. Apapun keputusannya, enggak berlaku. Memang kurang direspon karena enggak ada gunanya," tutur Mano yang tak terlalu banyak angkat bicara.
Okki