Tenang, Atasi Sindrom Mata Kering Karena Paparan Gadget dan Komputer dengan Cara Mudah Berikut

By Dionysia Mayang Rintani, Selasa, 19 Desember 2017 | 04:45 WIB
Tenang, Atasi Sindrom Mata Kering Karena Paparan Gadget dan Komputer dengan Cara Mudah Berikut (Dionysia Mayang)

(Baca juga: Alami Stres Berat, Ini 7 Hal yang Bisa Kamu Lakukan, Nomor 1 Sering Disepelekan)

Timun

Ambil satu buah timun segar dan potong.

Dalam posisi rebah, letakkan potongan tumun tersebut di bagian mata dan biarkan selama 10 menit.

Timun bisa membantu mata kita terasa lebih segar dan terhindar dari mata kering.

(Baca juga: Yuk Buatkan Bekal Anak Sandwich yang Menyehatkan, Begini Resepnya)

Lidah Buaya

Ambil sedikit gel lidah buaya, dan oleskan pada kelopak mata.

Biarkan selama 10 menit, lalu bilas dengan menggunakan air hangat.

(Baca juga: Ingin Seduh Kopi di Pagi Ini, Perhatikan Dulu Trik Berikut Sehingga Aman Bagi Tubuh)

Minum Banyak Air

Ingat, tubuh kita harus terhidrasi dengan baik.