(Baca juga: 6 Bupati dan Gubernur Wanita Ditangkap KPK, Nomor 3 Bupati Subang yang Akan Ikut Pilkada)
Stimulasi harus diberikan secara tepat
Dengan pemberian stimulasi yang tepat, kecerdasan anak pun akan berkembang secara menyeluruh alias holistik.
Secara tepat berarti sesuai dengan tahapan usia perkembangan anak.
(Baca juga:Tak Sempat Sarapan Pagi Ini, Hati-Hati Jangan Konsumsi 6 Jenis Makanan Ini Bila Tak Ingin Sakit Perut)
Tidak perlu stimulasi yang sulit, permainan-permainan tradisional dan manual pun bisa menjadi opsi kita sebagai orang tua.
Ratih menyarankan, “kalau bisa gunakan stimulasi yang mudah, yang bisa menunjang semua jenis kecerdasan. Main masak-masakkan juga dapat meningkatkan kecerdasan anak.
Bahkan, kegiatan seperti bersih-bersih rumah, mencuci mobil, dan menyikat kamar mandi juga merupakan bentuk stimulasi untuk anak. (*)