NOVA.id - Keluarga Raffi Ahmad dan Nagita Slavina memang tak ada hentinya menyita perhatian warganet.Selain dikenal dengan kehidupan rumah tangganya, pasangan ini pun kerap menjadi sorotan karena gaya hidupnya yang mewah.Bahkan baru-baru ini Raffi, Nagita, dan Rafathar melakukan perjalanan singkat ke Singapura.
Baca Juga : Sempat Dikabarkan Hilang Setelah Gempa, Keluarga dari Teman Jane Shalimar Ditemukan MeninggalTak berangkat bersama, Nagita dan Rafathar awalnya hanya ingin membuntuti Raffi yang pergi sendiri ke Singapura.Sesampainya di Singapura, Gigi dan Rafathar sempat kebingungan mencari Raffi yang tak bisa dihubungi.Namun sayangnya di tengah perjalanan mencari Raffi, Nagita justru mendapat godaan baru.
Baca Juga : Pasha Ungu Jadi Korban Gempa Palu, Okie Agustina Tulis Hal Ini untuk Pasha dan Adelia
Sama seperti perempuan pada umumnya, godaan ini datang dari deretan toko-toko yang ia lewati.Salah satu toko yang sukses mencuri perhatiannya adalah sebuah toko buku.Di toko buku itu awalnya Gigi hanya mencari buku resep masakan.
Baca Juga : Ribuan Orang Tuntut Kerajaan Inggris Karena Pernikahan Putri EugenieGigi yang sempat sekolah masak justru tergoda dengan banyaknya buku yang ia inginkan hingga memborong beberapa buku.Tapi saat belanja siapa sangka Gigi malah mengungkap hal yang mengagetkan.Ia menyebut belanja bisa membuatnya lupa dengan Raffi Ahmad.
Baca Juga : Ivan Gunawan Sebut Hubungan Billy-Hilda Gimmick, Ayu Ting Ting Emosi
Sambil tertawa, Gigi berkata "Aku lupa suamiku kalau kayak gini,"Potongan video perjalanan Gigi di Singapura ini diunggah melalui akun Instagram @Chevirgo.
Baca Juga : Baru Lahir, Lesung Pipit Anak Putri Marino Sukses Bikin Gemas!
Wah seru banget ya Sahabat NOVA?
Nah kalau Sahabat NOVA bagaimana? Apakah juga seperti Gigi yang lupa dengan suami jika sedang belanja? (*)