Warganet pun langsung membanjiri kolom komentar dan memuji penampilan dari Sarwendah.
Bahkan ada sebagian lainnya menjadi teringat dengan drama mandarin yang sempat hits di Indonesia, Meteor Garden.
Baca Juga : Bak Kakak Beradik, Usia 5 Artis Ini Ternyata Tak Beda Jauh dari Ibu Tirinya!