5. Keturunan
Ternyata kolesterol juga bisa dipengaruhi oleh riwayat dalam keluarga.
Mereka yang memiliki faktor keturunan tinggi kolesterol tidak akan bisa menghilangkan kelebihan kolesterol dengan baik.
Pada dunia medis kondisi seperti ini disebut dengan familial hypercholesterolaemia.
Disebutkan jika satu dari lima ratus orang mewarisi kondisi in dari orang tua.
Baca Juga: Lesty Kejora Meniruskan Rahangnya, Sang Dokter Sebut Perawatan Jelang Pernikahan dengan Rizky Billar
Seperti yang dituliskan dalam buku Healthier Happier ini satu per tiga orang di Indonesia beresiko terkena penyakit arteri.
Data dari WHO sebagi Badan Kesehatan Dunia mengatakan di tahun 2011 ada banyak 35 persen penduduk Indonesia memiliki masalah kolesterol .
Dengan begitu, disarankan kita untuk mengubah pola hidup menjadi lebih sehat untuk mencegah penyakit kolesterol ini. (*)
Penulis | : | Widyastuti |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR