Bumbu Halus:
5 bh bawang merah
3 siung bawang putih
½ sdt ketumbar sangrai
2 bh kluwek, seduh
½ sdt terasi, bakar
Cara Membuat:
1.Rebus air dan daging sampai empuk. Sisihkan kaldunya 400 ml. Potong-potong daging. Sisihkan.
2.Panaskan minyak. Tumis bumbu halus, daun salam dan lengkuas hingga harum.
3.Masukkan daging, aduk rata. Tuang kaldu dan santan. Masak sambil sesekali diaduk hingga meresap. Masukkan daun melinjo, aduk rata. Masak sampai matang.
4. Menjelang diangkat, masukkan air asam , aduk rata. Angkat. Sajikan.
4 porsi
KOMENTAR