NOVA.id - Ingin bermain bersama anak tapi mager untuk keluar rumah?
Tenang, liburan tak harus selalu dilewatkan dengan bepergian jauh.
Berlibur di rumah saja pun tak kalah serunya, kok!
Apalagi, jika diisi dengan sesuatu yang bermanfaat dan kreatif.
Baca Juga : Kini Hidup Sederhana Usai Nikahi Polisi, Kegiatan Sehari-hari Pedangdut Kondang Ini Jadi Sorotan Netizen!
Misalnya, menggambar di atas kaos atau kanvas, membuat sendiri kartu ucapan dan tas.
Atau, menjadi koki dan montir bengkel.
Lantas bagaimana triknya supaya bisa berman dengan anak menjadi riuh, bersemangat dan seru?
Simak beberapa tipsnya berikut ini!
Baca Juga : Berusia 17 Tahun, Anak Natalie Sarah Ini Mirip Banget dengan Ibunya!
1. Aman
Sebaiknya, pilih mainan anak yang aman dan nyaman.
Jangan sampai mengandung bahan-bahan berbahaya, misalnya dari segi bahan pewarna atau materinya.
Baca Juga : Tak Hanya Bella Saphira, 4 Artis Tinggalkan Glamornya Dunia Hiburan Usai Nikahi Perwira
2. Celemek
Ketika anak akan mengecat atau melukis, pakaikan penutup baju atau celemek agar baju tidak kotor.
Baca Juga : Jadi Istri Sekretaris Menteri, Bella Saphira Tampil Berkelas Saat Hadiri HUT TNI
3. Belajar
Bantu Si Kecil agar bisa bermain sambil belajar.
Beri kesempatan agar anak dapat mengekspresikan diri dan mengembangkan imajinasinya.
Baca Juga : Ulang Tahun ke-43, 10 Foto Masa Muda Kate Winslet Ini Bikin Pangling!
4. Teman
Ajaklah teman-teman sang anak, sekaligus mengajarinya bersosialisasi dengan orang lain.
Selamat berlibur, Sahabat NOVA!(*)
(Noverita K. Waldan)
Penulis | : | Healza Kurnia |
Editor | : | Alsabrina |
KOMENTAR