NOVA.id- Saat mengalami cegukan tentu akan membuat kita terganggu.
Hal ini bisa terjadi secara tiba-tiba dan kapan saja.
Cegukan merupakan kondisi dimana ada kontraksi mendadak di diagfragma dan ketika diafragma berkontraksi kita menghirup udara dengan sangat cepat dan diikuti oleh penutupan pita suara yang tiba-tiba.
(Baca juga: Ternyata Ini Pentingnya Kenalkan Learning Buddy pada Buah Hati)
Cegukan bisa berlangsung beberapa menit saja atau bahkan bertahan hingga berjam-jam.
Perlu hati-hati, cegukan jangka panjang dan berlangsung berjam-jam bisa disebabkan oleh kondisi pernafasan, gangguan sistem saraf pusat, kondisi gastrointestinal, hingga gangguan metabolisme.
Ada penyebab lain ketika mengalami cegukan yakni karena minum sesuatu yang berkarbonasi atau beralkohol.
(Baca juga: Ditangkap di Rumahnya, Polisi Amankan 2 Jenis Narkoba dan 1 Obat Terlarang dari Fachri Albar)
Atau mungkin kita makan terlalu cepat, makan pedas, dan juga stres atau merasa gembira.
Untuk mengatasi cegukan kita bisa melakukan cara berikut ini, melansir Boldsky.
1. Madu dan minyak jarak
KOMENTAR