NOVA.id- Wajah yang tampak lebih muda menjadi idaman semua orang, khususnya perempuan.
Namun sering kali penuaan dini menjadi tantangan tersendiri yang perlu kita cegah.
Terlebih bagi mereka yang memiliki usia 20-an.
(Baca juga: Wajib Disimak, Minum Ayamnya Punya Manfaat Bagi Kita Sekeluarga)
Usia inilah yang paling tepat untuk merawat kulit untuk menghindari tanda awal penuaan dan masalah kulit lainnya.
Dengan begitu kita butuh melakukan kebiasaan rutin untuk membantu wajah tetap muda tanpa harus bergantung pada perawatan kimia.
Berikut rutinitas perawatan yang bisa kita ikuti, melansir Lifealth.
(Baca juga: Manfaatkan Buah Nanas Terbengkalai, Ade Patas Sukses Bikin Bisnisnya Menggurita)
1. Bersihkan kulit dengan benar
Penting untuk menghilangkan kotoran dan sel kulit mati dengan cara terbaik.
Beberapa orang lebih suka menggunakan minyak untuk membersihkan kulitnya, sementara yang lain tidak suka.
Namun yang penting dan perlu diingat adalah jangan pernah menggunakan sabun pada kulit kita.
KOMENTAR