Follow Us

Belum Tentu Alami Gejala Virus Corona, Mungkin Masalah Kesehatan Mental Ini yang Kita Alami, Kenali Ciri-cirinya!

Hinggar - Minggu, 29 Maret 2020 | 09:00
Ilustrasi seseorang alami depresi
health enews

Ilustrasi seseorang alami depresi

GridStar.ID - Pandemi virus corona yang terjadi di berbagai negara di dunia ini menimbulkan kekhawatiran tersendiri pada setiap orang.

Panik, membuat banyak orang kalang kabut mencari cara pencegahan dari virus ini tanpa berpikir jernih.

Tak hanya berdampak pada fisik seseorang, tetapi hal ini juga bisa mempengaruhi mental seseorang.

Baca Juga: Dikaitkan Corona, Kulkul Puri Klungkung Berbunyi Sendiri Gegerkan Warga Bali yang Percaya Kejadian Ini bak Pertanda Datangnya Musibah, Ketua PHDI Minta Jangan Panik: Bisa buat Sarana Tolak Bala

Banyaknya informasi mengenai virus corona yang didapatkan membuat seseorang mungkin merasakan gejala tertentu.

Mengutip Metro, Sabtu (14/3/2020), kekhawatiran berlebihan mengenai virus corona dapat menyebabkan tubuh menciptakan gejala sakit tertentu.

Hal ini bisa membuat Anda berpikir telah terinfeksi virus corona.

Baca Juga: Jangan Salah Kenali Sebelum Terlambat Ditangani, Orangtua Wajib Tahu Ini Gejala yang Terjadi pada Anak-Anak Saat Terinfeksi Virus Corona

Agar tak salah mendeteksi, penting untuk mengetahui gejala Covid-19 karena terinfeksi virus corona.

CDC menyebutkan, gejala coronavirus disease atau Covid-19 yang muncul 2-14 hari setelah paparan adalah demam, batuk, dan sesak napas.

Selain itu, penderita juga bisa mengalami kesulitan bernapas, nyeri atau tekanan yang menetap di dada, dan bibir atau wajah kebiru-biruan.

Source : Kompas.com

Editor : Hinggar

Baca Lainnya

Latest