Hiburan
Musisi Ahmad Dhani Merasa Tak Salah dalam Kasus Ujaran Kebencian
6 Tahun yang lalu - Pengacara Ali Lubis mengatakan bahwa kliennya, artis musik Ahmad Dhani siap menghadapi persidangan setelah Kejaksaan Negeri Jakarta Selatan menyatakan berkas kasus ujaran kebencian.