Hiburan
Raffi Ahmad Butuh Waktu 1 Tahun untuk Buat 3 Episode Eksklusif di DVD Cerita Seru Si Aa: Bukan Sesuatu Hal yang Gampang
2 Tahun yang lalu - Ditemui di acara peluncuran DVD Cerita Seru Si AA di Kemang, Jakarta, Jumat (26/08), Raffi Ahmad membagikan cerita pembuatan episode baru animasinya.