Perempuan Inspiratif
Ibunda Didi Mahardika Meninggal Dunia, Ini Profil Rachmawati Soekarnoputri
3 Tahun yang lalu - Kabar duka, politisi Rachmawati Soekarnoputri meninggal dunia, Sabtu (3/7/2021) pukul 06.15 WIB di RSPAD Gatot Soebroto, Jakarta.