Kusam? Kembalikan Wajah Cerah dengan Masker Alami dari Tomat, yuk!

By Tiur Kartikawati Renata Sari, Selasa, 20 November 2018 | 21:30 WIB
Kusam? Kembalikan Wajah Cerah dengan Masker Alami dari Tomat, yuk! (Boldsky.com)

Metode:1. Potong kecil-kecil dan hancurkan tomat.2. Tambahkan air lemon dan air mawar hingga tercampur rata.3. Aplikasikan cairan masker alami ini ke wajah secara merata lalu diamkan hingga 30 menit.4. Bilas dengan air bersih.

Baca Juga : Dinikahi Pesepak Bola, Mantan Istri Pasha Ungu Kini Tinggali Rumah yang Jauh dari Kesan MewahMasker ini bisa digunakan maksimal 3 kali dalam seminggu agar kulit cerah terawat ya, Sahabat NOVA. (*)