Tak Pede Miliki Rambut Kering dan Rusak? Yuk Buat Masker Rambut Ini

By Alfiyanita Nur Islami, Rabu, 5 Desember 2018 | 20:12 WIB
Masker untuk rambut kering (Istock)

Cara mengaplikasikannya, bagilah rambut menjadi beberapa bagian agar masker mudah untuk diaplikasikan.

Oleskan masker rambut ini dari akar hingga ujung rambut.

Jika seluruh bagian rambut sudah terolesi masker, tutuplah rambut dengan shower cap, dan biarkan hingga semalaman.

Baca Juga : Baru Terungkap! Begini Cara Maia Minta Restu pada Dul untuk Menikah Lagi

Keesokan paginya, cuci rambut Sahabat NOVA dengan sampo diikuti dengan conditioner.

Lidah buaya sendiri membantu untuk berikan kelembapan dan menghidrasi rambut.

Sedangkan minyak almond dan air lemon bisa membantu pertumbuhan rambut serta mencegah ketombe.

Baca Juga : Ingin Mudah Dapat Pasangan? Yuk Sebut Nama Makanan Ini di Profil Kencan!

Dan vitamin E sendiri berfungsi untuk membuat rambut lebih kuat.

Yuk, Sahabat NOVA kita coba langkah di atas. Selamat mencoba ya.(*)