Awas, Bulu Mata Juga Bisa Tertular Kutu yang Mengakibatkan Iritasi

By Tentry Yudvi Dian Utami, Minggu, 9 Desember 2018 | 00:00 WIB
Mata Sering kemerahan atau Galal-gatal, Mungkin Itu Karena Kutu (Women's Health)

Parahnya lagi, perempuan ternyata punya lebih banyak kutu ketimbang laki-laki, karena alasan hormonal. Tenang, tak perlu khawatir, karena kutu tersebut sangat normal terjadi, dan tak perlu dikhawatirkan secara berlebih. Tapi, jika ingin menghapusnya dari bulu mata, kita bisa membantunya dengan kompres hangat bagian mata selama beberapa menit.

Baca Juga : Mantu Jokowi Tampil Kece Saat Olahraga di Kebun Raya! Yuk Intip PesonanyaKelembapan yang diberikan handuk itu membantu untuk menghilangkan si kutu dan kotoran yang singgah di bulu mata.(*)