- Tidak Kelelahan
Minta anak untuk selalu mengumpulkan ulangan, tes ataupun tugas sekolahnya.
Tunjukkan kita perhatian terhadap kemajuan di sekolah dan pastikan anak tidak merasa kelelahan dengan tugas yang terlalu banyak.
Baca Juga : Dianugerahi Anak Laki-Laki Pertama, Ini Arti Nama Putra Desta dan Natasha Rizky
- Rayakan Prestasi
Rayakan prestasi yang dicapainya, tidak peduli sekecil apapun.
Jika merasa dihargai karena sudah menyelesaikan suatu tugas, akan membuat anak bersemangat dan selanjutnya akan lebih mudah bagi kita untuk memintanya belajar.
Baca Juga : Masih Harmonis, Ini 4 Fakta Gisella Anastasia Pasca Gugat Cerai Gading Marten