Mulai dari tebing Arizona, hingga yang terbaru di kota metropolitan, Chicago.Salah satu spot yang mereka pilih untuk dinikmati ialah Skydeck Chicago.Skydeck Chicago merupakan gedung tertinggi di wilayah barat Amerika Serikat.
Baca Juga : Meski Beda Agama, Yuni Shara Ajak Anak-Anaknya Rayakan Natal dengan Mantan SuamiGedung ini memiliki pemandangan kota yang memukau lantaran berdiri pada ketinggian 1.353 kaki (hampir 500 meter).Terdapat kotak kaca bening dengan panjang 4,3 kaki (sekitar 13 meter) yang mampu memanjakan pengunjung yang ingin merasakan sensasi melayang di atas ketinggian.Keluarga Mayangsari dan Bambang Trihatmodjo tak ingin ketinggalan mengabadikan momen di atas ketinggian tersebut.
Baca Juga : Peramal Mbak You Sebut 2 Tokoh Dunia Hiburan Tutup Usia di Tahun 2019, Ini Inisial Namanya