1. Miliki sahabat dekat
Tak jarang kita seringkali akan lebih dekat dengan pasangan ketimbang sahabat saat kita memiliki pasangan.
Dan akan kembali menjalin hubungan dengan sahabat kala memiliki masalah atau putus dengan si dia.
Dengan hidup sendiri, kita bisa lebih dekat dengan sahabat, rekan, hingga keluarga.
Baca Juga : Begini Saran Ahli Agar Jerawat Tak Meradang!
2. Lebih bugar
Studi menemukan 73 persen orang Inggris yang gagal memenuhi rekomendasi olahraga 150 menit per minggu adalah mereka yang menikah.
Menjadi lajang, bisa membuat mereka cenderung tetap bugar.
Sebuah studi dari 2013 menemukan, pengantin baru yang bahagia cenderung mengalami kenaikan berat badan dalam empat tahun setelah mengucapkan janji pernikahan.
Baca Juga : Hidung Dian Nitami Dibully Netizen dengan Kata-Kata Tak Pantas, Anjasmara Siap Lapor Polisi