4. Jangan stres
Menurunkan berat badan bisa dilakukan dengan cara teknik meditasi.
"Kita semua memiliki tekanan dalam hidup kita, tapi kita harus melakukan semua upaya untuk meminimalkan stres kita karena stres kronis dapat menyebabkan
penambahan berat badan," kata Stanford.
Baca Juga : Musisi Ini Tawarkan Diri Gantikan Posisi Bani Seventeen Pasca Tsunami Banten
Sebuah studi yang dipublikasikan di Journal Obesity membandingkan tingkat stres dan berat badan, dan menemukan bahwa orang dengan kadar kortisol lebih tinggi (hormon stres) memiliki pinggang yang lebih besar, berat badan yang lebih, dan memiliki indeks massa tubuh yang lebih tinggi pula. (*)