Panjang Jari Seseorang Bisa Tunjukkan Kepribadiannya, Seperti Apa?

By Hinggar, Jumat, 4 Januari 2019 | 07:00 WIB
Panjang Jari Seseorang Bisa Tunjukkan Kepribadiannya, Seperti Apa? (brighside.me)

3. Jari telunjuk dan jari manis sama panjang

Jari telunjuk dan jari manis sama panjang (brightside.me)

Orang dengan jari telunjuk dan jari manis yang sama panjang sangat peduli, seimbang, damai dan bersahaja.

Mereka memiliki kepribadian lembut dan berusaha menghindari risiko konflik.

Mereka adalah teman yang sangat baik dan selalu siap membantu orang lain.

Mereka juga adalah orang yang setia di mana pun berada, dan selalu berpikir positif.

Baca Juga : Angela Gilsha Bawa Tempat Makan Sendiri Saat Beli Bubur Ayam, Alasannya Patut Dicontoh!

Nah apakah karakter Sahabat NOVA juga sama seperti yang dijelaskan? (*)