Bye-Bye Gagal Diet! Saatnya Diet Sukses dengan TetraMap, Ini Caranya

By Jeanett Verica, Senin, 14 Januari 2019 | 07:00 WIB
Terungkap Sudah, Kita Tak Bakal Lagi Gagal Diet dengan Konsep TetraMap! Ini Penjelasannya (iStock)

Yup! Ternyata, kita sebagai individu pada dasarnya punya ciri-ciri perilaku yang berbeda dengan orang lain.

Itulah yang nanti akan kita kenal dengan konsep TetraMap.

Menurut Monic, sifat orang bisa digolongkan ke dalam metafora atau pengandaian lewat empat elemen unsur: tanah, udara, air, atau api.

Baca Juga : Kelewat Mesra, Elly Sugigi Bersandar Saat Irfan Sbasztian Bertelanjang Dada Jadi Sorotan!

Nah, orang yang diandaikan dengan elemen tanah digambarkan sebagai orang yang berkomitmen tinggi, sementara orang dengan elemen udara akan sangat menggunakan logika dalam mengambil tindakan.

Sedangkan orang dengan elemen air akan lebih mengutamakan rasa dan kebersamaan dalam melakukan berbagai hal.

Kemudian orang dengan elemen api akan selalu “bergoyang” mencari sesuatu yang baru dan menarik.

Baca Juga : Duh, Hal Ini Terjadi pada Tubuh 10 Jam Setelah Pakai Kuteks!

Lalu hubungannya dengan diet?