Billy bahkan setuju jika Niki benar-benar menjalin hubungan dengan Vicky."Setuju lah Mami Niki single dan Vicky single, ya setuju-setuju aja. Memang Vicky orangnya baik-baik juga. Jadi cocok lah," ucapnya.Lebih lanjut, Billy membongkar jika kedekatan serta pertemanan Niki dan Vicky sudah terjalin kurang lebih 13 tahun lamanya.
Baca Juga : Usai Diperiksa Terkait Kasus Prostitusi Online, Aldira Chena Ungkap KeinginannyaAdik almarhum Olga Syahputra itu juga mengungkap jika Vicky sudah dekat dengan anak Nikita Mirzani."Tapi kalau kita lihat dari kasat mata, emang udah deket banget sih sampe anaknya Niki main sama dia (Vicky)," ucap Billy Syahputra.
Baca Juga : Bagikan Foto Jadul saat SMA, Nafa Urbach Sebut Penampilannya Indonesia Banget! Kenapa?