NOVA.id - Lama tak terdengar kabarnya, para personel NOAH sepertinya tengah vakum dan sibuk dengan kegiatan masing-masing.
Salah satunya, gitaris andal Mohamad Uki Kautsar yang biasa dipanggil Uki NOAH yang kini mulai mendalami ilmu agama.
Berhijrah, Uki NOAH memberikan kesaksiannya tentang mimpi aneh usai mendengar dakwah Ustaz Basalamah.
Baca Juga : Jarang Diketahui, Ini 5 Fakta Unik Sekjen PSSI Tisha Destria
Melansir dari Instagram Ustaz Basalamah, begini perjalanan spiritual Uki NOAH hingga putuskan berhijrah.
Awalnya, gitaris ini merasa galau dengan profesinya sebagai seorang musisi.
"Perlahan saya mencari kebenaran, tentang profesi sih yang pasti yang selama ini bagian hidup saya," ujar Uki NOAH membuka ceritanya.
Baca Juga : Anggap Ayu Ting Ting bak Mini Cooper, Raffi Ahmad: Gesit dan Nyaman