6. Membersihkan rumah
Beberapa hari sebelum Imlek, kita akan membersihkan rumah dari kotoran dan debu.
Karena jika kita melakukan bersih-bersih tepat di saat hari Imlek itu dipercaya akan membuang keberuntungan dan nasib baik.
Baca Juga : Nasibnya Berubah Drastis, Vanessa Angel Tak Punya Uang hingga Rela Jual Mobil yang Belum Lunas
7. Menghindari baju dengan warna hitam atau putih
Tahun baru kita disarankan menggunakan baju berwarna merah yang dianggap paling menguntungkan.
Tapi ada warna baju yang sebaiknya tak dikenakan saat tahun baru imlek loh Sahabat NOVA.
Disarankan untuk tidak menggunakan baju dengan nuansa hitam dan putih, karena itu dianggap sebagai kesialan. (*)