NOVA.id - Tahun baru Imlek akan dirayakan besok pada Selasa (05/02).
Salah satu yang identik dengan tahun baru Imlek yakni baju khas perempuan China yang bernama Cheongsam.
Melansir dari Kompas.com, baju cheongsam atau yang disebut pula dengan qipao memiliki gaya yang khas, yakni siluet yang mengikuti lekuk tubuh perempuan dengan kerah dan kancing berbentuk khusus yang disebut shanghai.
Baca Juga : Resmi Masuk Bui, Vanessa Angel Berpikir Ingin Bunuh Diri: Aku Nyusul Mama Aja
Cheongsam diketahui mulai dikenal dunia sejak tahun 1920 silam.
Sayangnya tak banyak yang tahu jika asal muasal busana ini justru sudah ada semenjak 1636, tepatnya saat pemerintah Manchu.
Pada saat itu, dibuatlah busana khusus perempuan yang disebut qipao dan busana khusus pria yakni Changpao.
Baca Juga : Sempat Mual dan Muntah-muntah dalam Bui, Vanessa Angel Bantah Dirinya Hamil