Ingin Libur ke Tempat Syahrini dan Reino Barack Menikah? Pahami Isyarat Penting Khas Orang Jepang Ini Dulu, yuk!

By Jeanett Verica, Sabtu, 2 Maret 2019 | 20:00 WIB
Salah satu isyarat khas orang Jepang: Tempelkan kedua telapak tangan dan katakan “itadakimasu” sebelum makan (Ohayo Jepang (Kompas.com))

Tempelkan kedua telapak tangan dan katakan “itadakimasu”

Tempelkan kedua telapak tangan dan katakan “itadakimasu” (Ohayo Jepang)

Ketika kita akan makan, tempelkan kedua telapak tangan dan katakan “itadakimasu”.

Isyarat ini digunakan untuk mengekspresikan rasa terima kasih pada kehidupan hewan dan tanaman yang menjadi bahan makanan.

Baca Juga : Jangan Abaikan Nyeri Perut di Sisi Kiri, Waspadai 5 Penyakit Kronis Ini

Naikan gelas dan setelah mengatakan “Kanpai (Bersulang)”

Naikan gelas dan setelah mengatakan “Kanpai (Bersulang)” (Ohayo Jepang (Kompas.com))

Naikan gelas dan setelah mengatakan “Kanpai (Bersulang”, lalu minumlah.

Jika gelas bir, sentuhkan satu gelas ke gelas lainnya hingga berdenting.

Budaya ini sebenarnya berasal dari Eropa dan akhirnya mengakar di Jepang.

Baca Juga : Tahu Cara Cepat Menghilangkan Lemak di Perut Ini, Kita Tak Perlu Lagi Khawatir Kegemukan