5 Padu Padan Busana Cantik dengan Warna Beige, Kalem dan Lembut!

By Tentry Yudvi Dian Utami, Rabu, 6 Maret 2019 | 07:00 WIB
Padu Padan Busana Cantik dengan Warna Beige, Kalem dan Lembut! ()

Padu Padan Busana Cantik dengan Warna Beige, Kalem dan Lembut! (NOVA/Afri Luhur Prasetyo)

Tampilan feminin sangat dimungkinkan datang dari warna-warna beige.

Padukan dengan dress putih berenda cantik.

Selain feminin, kita juga tampil lebih cerah.

Baca Juga : Tanpa Olahraga, Ternyata Kunyit Bisa Bantu Kecilkan Lengan! Begini Caranya

Padu Padan Busana Cantik dengan Warna Beige, Kalem dan Lembut! (NOVA/Afri Luhur Prasetyo)

Rok midi beige sangat pas dipadukan dengan kemeja biru, demi mendapatkan tampilan elegan.

Tambahkan mini messenger bag warna senada dan siap ke acara santai atau semi-formal.

Baca Juga : Doa Usap Kepala Istri, Ini Sisi Romantis Reino Barack pada Syahrini

Cantik, ya! (*)

Ratih Atikah