Awas, Ini 5 Kategori Alasan Seseorang Berani Selingkuh!

By Winggi, Jumat, 8 Maret 2019 | 19:23 WIB
Awas, Ini 5 Kategori Alasan Seseorang Berani Selingkuh! (Istock)

Penting juga untuk memahami alasan sebenarnya mengapa pasangan kita berselingkuh.

Kejernihan pikiran bisa menjadi kunci untuk memulihkan diri.

Sementara jika kita menjadi pihak yang menjalin hubungan spesial dengan seseorang di luar kekasih dan tidak yakin apakah tindakan yang kita lakukan masuk kategori perselingkuhan atau tidak, mungkin kita akan kesulitan untuk memahami perilakumu sendiri.

Kita mungkin mempertanyakan integritas diri dan berpikir mengapa kita bisa melakukan hal itu terhadap orang yang masih kita pedulikan.

Baca Juga : Masih di Jepang, Aisyahrani Bocorkan Bulan Madu Syahrini dan Reino Barack

Mencoba menyeimbangkan bagian dari hidup kita ini bisa membuat stres.

Sebab keluarga atau teman-teman mungkin akan menghakimi sebagai orang yang jahat.

Namun, tidak semua orang yang berselingkuh ingin menyakiti pasangan mereka.

Kebanyakan orang yang berselingkuh sedang mencari sesuatu.

Baca Juga : Undangan Pernikahan Kaesang Pangarep dan Isyana Sarasvati Beredar, Putra Bungsu Jokowi Buka Suara

Hal terpenting adalah kita meluangkan waktu untuk memikirkan mengapa kita berselinguh dan bertanya pada diri sendiri tentang apa yang kita cari.

Bahkan mereka yang sering berselingkuh bisa hidup berintegritas untuk melanjutkan hidupnya.

Sampaikan kebenaran pada diri sendiri tentang apa yang kita lakukan dan apa yang kita inginkan.

Jika kita sudah bisa melakukannya, maka akan lebih mudah untuk menyampaikan kebenaran dengan orang lain dan membuat keputusan positif untuk dirimu sendiri dan orang-orang di sekitarmu. (*)

Artikel ini telah tayang di laman Kompas.com dengan judul 5 Alasan Utama Seseorang Berselingkuh