3. Jadi pembicara
Amanda Khairunnisa juga menjadi seorang pembicara dalam acara Let's Talk about Mental Health yang diadakan oleh Ubah Stigma.
Ubah Stigma sendiri merupakan organisasi yang bergerak di bidang kesehatan mental.
Pada acara tersebut, Amanda Khairunnisa berbagi pandangannya sebagai penyintas Anxiety Disorder atau gangguan kecemasan yang dapat mengganggu aktivitas sehari-hari.
Baca Juga : Al Ghazali Benarkan Kehidupan Maia Estianty dan Ahmad Dhani Kini Berbanding Terbalik
4. Seorang artis
Sama seperti Maudy Ayunda, Amanda Khairunnisa diketahui juga terjun ke dunia entertainment.
Ia menekuni bidang seni peran ini dengan berakting di film layar lebar yang berjudul Garuda 19 pada tahun 2014. Ini pun menjadi film pertama Amanda Khairunnisa.
Ia pun juga tampil dalam film Bumi Manusia garapan Hanung Bramantyo dan beradu akting dengan Iqbaal Ramadhan.
Baca Juga : Shakira dapat Hadiah dari BLACKPINK, Denada Bagikan Potret Bahagia Sang Putri