Nasi Goreng Tomat, Sedap dalam Sekejap untuk Sarapan Pagi Keluarga!

By Tiur Kartikawati Renata Sari, Kamis, 11 April 2019 | 07:00 WIB
Nasi Goreng Tomat, Sedap dalam Sekejap untuk Sarapan Pagi Keluarga! (Sajian Sedap)

NOVA.id - Nasi goreng sepertinya menjadi salah satu menu andalan untuk sarapan pagi.

Tak cuma cepat disajikan, nasi goreng adalah hidangan yang mudah divariasikan dengan banyak topping.

Melansir resep Nasi Goreng Tomat dari Sajian Sedap, yuk coba sarapan pakai nasi goreng spesial satu ini!

Baca Juga : Reino Barack Makin Religius, Syahrini dan Shireen Sungkar dari Dulu Sering Ngaji Bareng

Bahan:

4 buah telur ceplok

3 piring nasi

1/2 buah bawang bombay, cincang halus

Baca Juga : Orang Tua Lepas Tangan, Siswa SMA Pelaku Pengeroyokan Audrey di Pontianak Sewa Wali Bayaran