Berprofesi Sebagai Aktor dan Penyanyi, Katy Perry dan Orlando Bloom Tak Ingin Adakan Pernikahan Besar-besaran

By Hinggar, Minggu, 14 April 2019 | 16:15 WIB
Meski Berprofesi Sebagai Aktor dan Penyanyi, Katy Perry dan Orlando Bloom Tak Ingin Adakan Pernikahan Besar-Besaran (harpersbazaar.com)

Bloom dan Kerr telah memiliki seorang putra berusia 8 tahun bernama Flynn.

Hubungan penyanyi tersebut dengan anak Orlando Bloom juga sangat baik.

Miranda Kerr juga mengenal Katy dan memiliki hubungan yang baik dan rukun.

Baca Juga : Sakit Hati dan Sering Cekcok Menantu Bakar Mertua Lalu Sembunyi di Hutan

Miranda juga mengijinkan anaknya Flynn tinggal bersama Katy saat Orlando Bloom sedang tak ada di rumah. (*)