Blak-blakan, Celine Evangelista Ungkap Perasaannya saat Pakai Hijab

By Nuzulia Rega, Kamis, 9 Mei 2019 | 11:10 WIB
Blak-blakan, Celine Evangelista Ungkap Perasaannya saat Pakai Hijab (kolase Instagram @celine_evangelista)

"Nggak menghina kan?" timpal Celine lagi.

"Tidak mempermainkan, jadi sebenarnya Islam itu diawali dengan simpati," jawan ustaz Riza.

"Banyak teman-teman saya dulu di luar negeri, karena simpatinya mereka pakai hijab dulu, mereka berpuasa, bahkan ada yang salat.

Baca Juga : Lahir Bersamaan dengan Anak Meghan Markle, 8 Bayi Dapat Mahkota Emas

Sadangkan konsep Islam itu kan mengucap syahadat. Tapi dalam rangka belajar kemudian nyaman, apakah itu dikatakan menghina? tidak," jawab ustaz Riza.

Dan siapa sangka, Celine justru mengungkap perasaannya saat tampil mengenakan hijab.

Meski bukan seorang muslim, Celine justru mengaku nyaman dengan hijab yang ia kenakan.

Celine Evangelista mengaku nyaman saat pakai hijab (instagram.com/celine_evangelista)

Baca Juga : Kimberly Ryder Ceritakan Ramadan Pertamanya Sebagai Istri